Mommy's World

My world about breastfeeding and parenting

Nice to meet you!

Owner @AuraBatik | Mompreneur - Vlogger - Blogger - Loves Cooking & WomenPreneurCommunity | Coffee Addict | caroline.adenan@gmail.com
Oline

What Read Next

Tips Mendidik Anak ala Bunda Oline



Tips mendidik anak berbeda antara ibu yang satu dengan ibu yang lain, dan tidak semua pola pendidikan  berlaku pada anak yang lain bahkan jika itu adik dan kakak. Seperti kodratnya, anak adalah titipan dari Allah SWT, dimana orangtua harus bisa menyayangi dengan penuh kasih sayang, mendidik menjadi anak yang berbakti serta membimbing anak ke jalan yang benar. Yang menjadi kendala bagi orang tua adalah minimnya kemampuan mengendalikan emosi anak dan diri sendiri.

Sweety Silver Pants, 1 Detik Menyerap Lebih Cepat!

 


Sweety Silver Pants.

"Mi, itu popoknya Rissa udah penuh banget tuh, harus diganti! Sebentar lagi bocor lho."
"Serius? Perasaan 2 jam lalu baru diganti deh, kok cepet banget deh penuhnya?"
"Kamu pake popok yang mana sih? Dulu waktu Narend kayaknya gak gitu deh."
"Ya kemarin aku beli popok bukan yang biasa sih, karena lagi promo soalnya. 😓"
"Aduh, pantesan ajaa si Rissa tengah malem jadi bangun kan? Dia ngerasa gak nyaman soalnya."

Buat anak gak usah coba-coba deh! 

5 Tips Ala Mommy Oline Supaya Anak Gemar Membaca

 


Saya ingat betul waktu Narend berusia 2,5 tahun, hampir mengalami speech delay, belum bisa lancar berbicara, apalagi membaca, saya sempat panik waktu itu.,karena anak lain seusianya sudah hampir jauh melampaui skill Narend. Akhirnya saya konsultasi dengan dokter tumbuh kembang anak waktu itu, dan solusinya adalah Narend coba untuk sekolah, dan pada akhirnya Narend mulai masuk PAUD di usia 2,5 tahun, usia termuda dari anak-anak sebayanya di sekolah 😁

Dampak Positif Dan Negatif Pembelajaran Jarak Jauh Selama Pandemi

 


Moms, sudah hampir setahun ya anak-anak kita belajar di rumah. Awalnya merasa aneh, gak biasa, eh sekarang malah jadi terbiasa. Malahan anak saya si Narend, udah gak mau belajar tatap muka lagi ke sekolah. Waktu saya tanya alasannya apa, dia bilang lebih nyaman belajar di rumah katanya.  Walaupun maminya suka ngomel-ngonel, dia bilang gapapa, kan demi ngajar aku? Nah lho? 😁 Ya saya pribadi sih iya, lebih suka anak-anak belajar online aja di rumah. Kenapa? Nanti saya jelaskan dibawah positif and negatifnya ya, sabar 😁

Saya tidak menyalahkan dia juga sih, memang keadaannya demikian, selama ini saya yang mengajar langsung di rumah. Secara tidak langsung saya melihat ada sisi positif dan negatifnya. Baik dari sisi saya sebagai orangtua, maupun si anak.

Nah, apa saja sih dampaknya itu?

Contact Form

Name

Email *

Message *